[Flash Focus] : EMTK Tak Bosan Jaring Saham SCMA
-
Saham $EMTK dan $SCMA kompak melejit masing-masing 4.8% dan 4.5% pada perdagangan Kamis (20/3).
$EMTK kembali kedapatan menyerok saham $SCMA. Teranyar, perseroan mengambil 379.2 juta saham $SCMA pada 6, 7 dan 18 Maret 2025.
Total transaksi dalam 3 hari tersebut mencapai Rp74.8 miliar.
Dengan ini kepemilikan saham $EMTK terhadap $SCMA meningkat menjadi 63.33%.