[Flash Focus] : Saham Milik Prajogo Pangestu Berguguran, BREN Effect?
-
Pasca kabar dianulirnya $BREN atas saham FTSE Russel per 24 Juni mendatang, berdampak negatif pada saham-saham sejawatnya di bawah nama besar taipan Prajogo Pangestu.
Saham TPIA misalnya, pada awal sesi hari ini telah terkoreksi diatas 13% ke level Rp8,300/saham.
Saham $CUAN turut terkena getah pahit dengan penurunan sebesar 5.8% ke level Rp7,750/saham.
Dua saham lain seperti $BRPT dan $PTRO ikut terkoreksi masing-masing 5.8% dan 2.8%.