[Flash Focus] : Market Cap BREN Membayangi BBCA
-
Saham $BREN terapresiasi 5% pada perdagangan sesi 1 hari ini (17/4).
Hal ini mendorong kapitalisasi pasarnya menjadi sebesar Rp1,035 triliun, memaksa $BBRI merosot ke posisi ketiga dengan nilai kapitalisasi sebesar Rp814 triliun.
Sementara itu di posisi pertama masih dipegang oleh bank besutan Hartono bersaudara, yaitu $BBCA dengan kapitalisasi pasara sejumlah Rp1,169 triliun.